Seorang Anggota Polres Jember Bripka DH dihakimi massa setelah menyerempet bocah 8 tahun. Kasus itu pun berakhir damai dengan upaya keadilan restoratif.
Nasib apes menimpa dua sejoli yang asyik bermesraan. Mereka dipaksa telanjang oleh pengguna jalan yang mengaku polisi. HP dan motor mereka juga dirampas.
Kecelakaan mobil dan motor di Sukoharjo menewaskan seorang pelajar berinisial KR (17). Peristiwa tersebut terjadi di jalan Sukoharjo-Wonogiri Nguter, Sukoharjo.