detikNews
LRT Jabodebek Sempat Gangguan Pagi Ini Akibat Kendala di Peron Stasiun Halim
Perjalanan LRT Jabodebek sempat mengalami gangguan pada Senin pagi. Gangguan tersebut akibat adanya kendala teknis pada peron Stasiun LRT Jabodebek Halim.
Senin, 15 Jan 2024 09:21 WIB