detikJabar
Cara Mengetahui Umur Lumba-lumba
Sama seperti manusia, lumba-lumba juga akan mengalami penuaan dan punya tanda tersendiri. Caranya dengan melihat bintik-bintik pada tubuhnya.
Minggu, 09 Apr 2023 18:14 WIB