Jurnalis Muslim di India, Sidhique Kappan, ditangkap saat mencoba meliput kasus pemerkosaan. Ia mengatakan dirinya "diseret dan dipukuli dengan pentungan.
KPK telah memasukkan Bupati Mamberamo Tengah, Papua Ricky Ham Pagawak, dalam daftar pencarian orang (DPO). Ricky kabur saat hendak dijemput paksa penyidik KPK.
Polisi menyita laptop diduga milik Mas Bechi. Laptop yang jadi jejak keberadaan Mas Bechi sebelum menghilang membuat penasaran. Polisi menyebut isinya 'horor'.
Kasus Amaq Sinta (34), korban begal yang menjadi tersangka di NTB, jadi sorotan publik. Indonesia Police Watch (IPW) mendorong agar kasus tersebut dihentikan.