detikJateng
Kronologi Tragisnya Bocah Magelang Tewas Dianiaya Teman gegara Ponsel
Seorang bocah warga Kecamatan Grabag, Kabupaten Magelang, ditemukan tewas usai sempat dilaporkan hilang. Korban tewas setelah dianiaya teman gegara ponsel.
Jumat, 05 Agu 2022 19:44 WIB