Senjata api ilegal asal Filipina di Sulut diduga akan lanjut diselundupkan ke Papua. Polisi tengah mendalami tujuan senjata itu dikirim ke tanah Papua.
Personel gabungan yang terdiri dari TNI, polisi, hingga pegawai Pemda Kota Depok dikerahkan melakukan pengamanan mudik 2022. Total 369 personel dilibatkan.
Wakil Ketua KPK Lili Pintauli akan menjalani sidang etik 5 Juli. Sidang etik digelar setelah Lili menerima fasilitas hotel dan tiket nonton MotoGP Mandalika.
Polres Metro Depok melakukan operasi miras di sejumlah wilayah Depok menjelang tahun baru. Operasi itu untuk mengantisipasi tindak kriminal di malam tahun baru.