Kaisar Jepang Naruhito akan berkunjung ke Keraton Jogja Rabu (21/6) besok. Kaisar dijadwalkan dinner bareng Raja Jogja Sri Sultan Hamengku Buwono (HB) X.
Kompol Syarif Fitriansyah menduduki posisi Asisten Ajudan Presiden Indonesia sejak 2016 sampai sekarang. Panjang perjalanannya sebelum akhirnya ada di sini.