Jalan Tol Bali Mandara akan tutup 32 jam saat Hari Raya Nyepi. Penutupan dimulai pukul 23.00 Wita pada 28 Maret hingga pukul 07.00 Wita pada 30 Maret 2025).
Banjir bandang melanda Puncak, Bogor akibat curah hujan tinggi dan pembangunan tak terkendali. Pakar menyarankan infrastruktur memadai untuk atasi masalah ini.
Kantor Imigrasi Batam mendeportasi 4 WNA. Mereka dideportasi karena berbagai pelanggaran keimigrasian, mulai dari overstay hingga mengganggu ketertiban umum.