Tiga anggota TNI yang diduga menganiaya pria asal Buleleng, Bali, hingga tewas ditetapkan tersangka. Ketiga anggota Kodam IX/Udayana itu langsung ditahan.
Calon siswa (casis) polisi di Bengkulu ditangkap polisi karena terlibat aksi pencurian motor. Dari hasil pemeriksaan, pelaku sudah beraksi sebanyak enam kali.
Remaja DM ditangkap polisi di Kupang setelah mencuri di beberapa minimarket. Modusnya membongkar atap dan menjebol plafon. Total ada 21 laporan pencurian.
Saat korban hendak pergi dari rumah pelaku, korban langsung dibekap. Korban diborgol oleh para pelaku. Korban sempat berteriak 'Bunda, aku minta tolong!'
1 dari 2 maling motor di Ketanggungan, Brebes, yang kritis akibat dihajar massa akhirnya meninggal. Pelaku yang bernama Zainal meninggal dini hari tadi.
GIIAS 2025 di Bandung menampilkan mobil listrik menarik, termasuk AION UT dan Wuling New BinguoEV. Target penjualan tinggi, dengan inovasi ramah lingkungan.