Putri Märtha Louise dari Norwegia menikah dengan dukun Durek Verrett. Pasangan ini menghadapi kontroversi, termasuk klaim spiritual dan teori konspirasi.
MUI Kota Sukabumi menolak revisi PP 28/2024 yang memperbolehkan penyediaan alat kontrasepsi bagi anak sekolah. MUI khawatir hal itu akan mendorong perzinahan.
Rumah Elina, lansia 80 tahun di Surabaya diratakan tanah usai pemilik rumah diusir paksa oleh oknum ormas. Keluarga sudah laporkan kejadian ini ke polisi.