detikJateng
Pemuda Tewas Diduga Korban Tawuran di Semarang Barat
Aksi tawuran yang menewaskan seorang pemuda terjadi di Kota Semarang. Korban menderita luka tusuk di Jalan Anjasmoro Raya.
Sabtu, 15 Jun 2024 15:28 WIB