detikSulsel
Siswa SMP di Gowa Kena Ketapel Tusuk Bakso di Mata Kanan, Ortu Lapor Polisi
Seorang pelajar SMP di Gowa terluka parah di mata akibat dipanah temannya menggunakan ketapel. Kasus ini sedang ditangani polisi.
Senin, 07 Jul 2025 21:19 WIB