Warga Dukuh Candirejo, Desa Gedangan, Kecamatan Cepogo, Kabupaten Boyolali menggelar kirab gunungan tembakau dan 77 bendera merah putih. Spesial banget.
Pemkab Gresik anggarkan Rp 130 juta untuk memperbaiki taman dan ornamennya. Kegiatan itu adalah pemeliharaan rutin sekaligus untuk menyambut kemerdaan RI.
Timnas Indonesia U-16 berhasil menjadi juara Piala AFF U-16 2022. Kejayaan ini dipersembahkan untuk bangsa Indonesia di momen HUT Kemerdekaan RI yang ke-77.
Car Free Sunday (CFS) di Wonogiri pada Minggu (14/8) ditiadakan. Hal itu dilakukan mengingat banyaknya kegiatan masyarakat dalam memperingati HUT ke-77 RI.
Wamendagri John Wempi Wetipo membagikan bendera merah putih kepada perwakilan berbagai tokoh di Aceh. Bendera itu dibagi untuk menyemarakkan HUT ke-77 RI.