Kejagung kembali mengagendakan panggilan terhadap tersangka kasus tata kelola minyak mentah Mohammad Riza Chalid. Pemeriksaan rencananya dilakukan pekan ini.
Pemprov NTB pertimbangkan bantuan hukum untuk Kepala Biro Ekonomi Wirayaja Kusuma yang ditahan atas kasus korupsi masker COVID-19. Proses hukum dihormati.