Pegawai PT Pusri Palembang, tewas kecelakaan kerja setelah terjatuh dari ketinggian 10 meter. Diduga, korban kelelahan karena sudah tiga hari kerja shift malam.
Anggota Polres Nabire diserang narapidana saat olah TKP kasus kaburnya 3 napi di Lapas Nabire. Penyerangan dipicu teriakan provokatifdari beberapa napi.