Samsul Huda, seorang pria yang berasal dari lulusan STM di Blitar. Kini sudah meraih beasiswa S3 dan begelar doktor di salah satu kampus Jepang. Ini kisahnya.
BPS merilis hasil survei terkait siswa Indonesia yang terjun dalam dunia kerja. Hasilnya sebanyak 8,43 persen siswa SMA di Indonesia berstatus sebagai pekerja.