Rem blong kerap menjadi pemicu kecelakaan lalu lintas, terutama ketika melalui jalan menurun. Simak tips menghindari rem blong untuk bus dan truk berikut ini.
Mobil Hiace N 7395 AB berpenumpang 19 orang asal Benowo, Surabaya tercebur di parit di Jalan Arteri Porong. Seluruh penumpang dibawa ke RS Pusdiklat Sabhara.
Kecelakaan terjadi di Km 32 Tol Jakarta-Cikampek, tepatnya di wilayah Cikarang Selatan. Peristiwa itu melibatkan truk pengangkut ayam dengan bus Primajasa.