detikBali
Diduga Mabuk, Mobil Tabrak Pemotor di Denpasar hingga Patah Tulang
Sebuah mobil menabrak pengendara sepeda motor di Jalan Raya Sesetan tepatnya di kilometer 7, Kecamatan Denpasar Selatan, Kota Denpasar.
Selasa, 07 Feb 2023 16:10 WIB







































