KPK menangkap 13 orang, termasuk Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko, dalam OTT terkait dugaan korupsi promosi jabatan. Status hukum akan ditentukan dalam 1x24 jam.
Korban banjir dan longsor di beberapa provinsi di Sumatera kembali meningkat menjadi 867 orang tewas dan 547 masih hilang, menurut data BNPB per Jumat (5/12).
Samsung mengubah pendekatan AI dari fitur menjadi partner tepercaya dalam kehidupan sehari-hari. Contoh nyata termasuk kulkas pintar dan TV yang lebih personal.
Donna Agnesia rutin berolahraga demi kebugaran. Rahasianya? Ia jarang ke gym, tapi aktif main Padel dan angkat beban di rumah. Olahraga jadi kunci hidup sehat.
Ketua Komisi X DPR RI, Hetifah Sjaifudian utarakan permasalahan riset yang saat ini ada di Indonesia. Salah satunya karena dana riset terbatas, kalah dari MBG.