Kakorlantas menyampaikan data kecelakaan lalu lintas. Dia mengatakan setiap satu jam ada korban meninggal dunia akibat kecelakaan lalu lintas di jalan raya.
Para peneliti di Spanyol mengungkap rahasia gaya hidup dari centenarian berusia 117 tahun. Banyak faktor yang memengaruhi umur panjang, tidak hanya makanan.
Rentetan pohon tumbang di Trenggalek menewaskan satu pengendara. BPBD bersama instansi terkait melakukan perampingan pohon untuk mencegah insiden serupa.
Sikap plin-plan Hikmat al-Hijri dan seruannya agar Israel turun tangan dalam konflik Sweida membuat pemimpin Druze ini dicap pengkhianat, juga sebagai pahlawan.