Sebanyak 30 orang dilarikan ke RS Budi Medika akibat keracunan setelah menyantap nasi goreng seafood di hotel Bandar Lampung. Penyidikan masih berlangsung.
Jonathan Frizzy resmi ditahan di Lapas Tangerang terkait kasus penyalahgunaan obat keras dalam vape. Meski belum pulih, ia kooperatif menghadapi proses hukum.
KPK telah memeriksa Bupati Jepara 2019-2022, Dian Kristiandi, terkait dugaan korupsi kredit fiktif PT BPR Bank Jepara Artha. Dian diklarifikasi soal kredit itu.
Kelompok The 1958 mengajak para fan Manchester United mengenakan baju hitam sebagai bentuk protes kepada manajemen klub saat menghadapi Arsenal akhir pekan ini.