Pejabat Pemkot yang hadir di sidang hari ini adalah Kepala Bapenda Semarang Indriyasari dan Kepala Pelayanan Pencatatan Sipil Disdukcapil Endang Sri Rejeki.
"Yang bisa kami sampaikan kepala daerah itu dipilih oleh masyarakat. Jadi eksekutif, yang mana eksekutif tertinggi itu sekarang Bapak Presiden," kata Eddy.
KPK meluncurkan hasil Survei Penilaian Integritas (SPI) tahun 2023. KPK memaparkan hasil penilaian di berbagai lembaga mulai tingkat pusat hingga daerah.