Tubuh mahasiswa ditembak polisi dengan gas air mata dari jarak dekat. Peristiwa itu terjadi di Siantar saat mahasiswa melakukan aksi protes kenaikan harga BBM.
Tiga mahasiswa (UINSA Surabaya dikeroyok sekitar 20 panitia Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan (PBAK). Mereka mengalami luka akibat pengeroyokan itu.