detikNews
Tak Ada Jawaban dari Anies Bikin Buruh Batal May Day di JIS
Partai Buruh membatalkan rencana peringatan May Day di JIS. Rencana itu batal karena tak ada respons dari Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.
Senin, 02 Mei 2022 08:52 WIB