Polda NTT lepas tiga tersangka TPPO setelah enam hari. Penggiat HAM menilai ini sebagai modus baru mafia dan mendesak transparansi dalam penegakan hukum.
Kadis PUPR Provinsi Sumatera Utara (Sumut) Topan Ginting diduga akan menerima uang sebesar Rp 8 miliar dari upayanya meloloskan pihak perusahaan menang lelang.
Eks Bupati Lombok Timur, Ali BD, diperiksa Kejati NTB terkait dugaan korupsi pembelian lahan untuk sirkuit MXGP Samota. Ia mengakui penjualan lahan nilai rendah
Kejagung kini menjadi perhatian publik. Kejagung diperhatikan bukan cuma karena memberantas kasus korupsi besar, tapi juga upaya pengembalian kerugian negara.