Beredar video yang disebut terkait dugaan pembocoran data yang melibatkan Ketua KPK Firli Bahuri. Video tersebut di-retweet Novel Baswedan dan Yudi Purnomo.
Gerakan Pemuda Milenial Antikorupsi (GP-MAK) menggelar diskusi membahas izin penambangan rakyat (IPR) medorong pemerintah bayar utang negara dengan SDA.