Pemimpin Hamas, Ismail Haniyeh, disebut tewas akibat bom. Itu berbeda versi dengan laporan sebelumnya yang menyebut Haniyeh tewas akibat serangan rudal di Iran.
Oknum polisi yang membunuh ibu kandung di Cileungsi, Bogor, diperiksa Propam Polda Metro Jaya. Polda Metro menegaskan oknum tersebut akan disanksi tegas.
Pria di Buleleng nekat membakar rumah ortunya karena tidak diberikan uang. Sementara itu, pasutri Karangasem tewas gantung diri menggunakan pakaian adat Bali.