Seorang bocah perempuan usia dua tahun meninggal dunia akibat flu burung di Kamboja. Ini menjadi kasus kematian kedua di negara itu akibat virus itu tahun ini.
Skandal pengaturan skor mengguncang A-League Australia. Pemain Riku Danzaki didakwa menerima kartu kuning secara sengaja. Investigasi sedang berlangsung.
Polisi menangkap Rudi Sihaloho (41), pelaku penikaman 3 bocah di Kabupaten Deli Serdang hingga membuat 2 di antaranya tewas. Pelaku terancam 15 tahun penjara.