Pria inisial SA ditetapkan sebagai tersangka usai merekam diam-diam wanita mandi di Atlantis Ancol. Namun, AS tak ditahan polisi dan hanya dikenai wajib lapor.
Bima Yudho Saputro, TikToker yang mengkritik Lampung, mengaku mendapatkan ancaman yang mengarah ke keluarganya di Lampung. Keluarganya didatangi polisi.
Berpuasa hingga 21 jam, tidak bisa membuat ketupat, sowan, sungkem, atau bagi-bagi amplop usai salat Ied menjadi pengalaman yang dibagikan WNI di luar negeri.
Polresta Jogja berhasil mengungkap kasus prostitusi online dengan tujuh korban yang rata-rata masih di bawah umur. Prostitusi ini diotaki pasutri asal Jogja.
Seorang jamaah mengirimi surat makian ke pengurus masjid karena merasa tak puas dengan menu buka puasa yang disediakan. Bahkan ia sampai membuang makanan itu.