Mahfud Md mengaku tak khawatir Irjen Ferdy Sambo bakal mengintervensi kasus Brigadir J. Mahfud mempersilakan Kapolri mempertimbangkan usul penonaktifan Ferdy.
Brigadir Nofriansyah Yoshua Hutabarat tewas di rumah dinas yang ditempati Kadiv Propam Polri Irjen Ferdy Sambo. Bagaimana sosok Ferdy di mata tetangga?
Menko Polhukam Mahfud MD menganggap Polri profesional saat mengusut penembakan Brigadir J oleh Bharada E di rumah Kadiv Propam Polri. Ia minta Polri terbuka.