Pasangan nomor urut 02 Prabowo-Gibran unggul dengan 48,22% suara melalui hasil perhitungan suara sementara di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY). Begini kata TKD.
Mahfud Md berencana mundur sebagai Menko Polhukam. Sandiaga menghargai rencana Mahfud. Sandiaga tetap setia di kabinet Jokowi dan akan menangkan Ganjar-Mahfud.
Ada momen menarik saat Anies kampanye terbuka di Kota Padang, Sumatera Barat, kemarin. Warga bernama Rizal mengaku mendukung Prabowo di Pilpres 2019 lalu.
Ganjar Pranowo berkomitmen untuk menyelesaikan permasalahan masyarakat jika terpilih. Ganjar mengatakan akan membawa amanah agar rakyat tidak sakit hati.