detikNews
Teknologi Pengenal Wajah Domba Akan Mulai Diuji Coba di Australia
Jika ada 2 domba bersebelahan, kita sepertinya tak mungkin membedakan mereka. Tapi teknologi baru pengenalan wajah membuktikan mereka memang terlihat berbeda.
Kamis, 08 Jun 2023 16:21 WIB







































