KPU Labuhanbatu Utara menetapkan satu pasangan calon di Pilkada Labura 2024. Bakal pasangan calon (Bapaslon) Ahmad Rizal-Darno yang diusung PDIP tidak lolos.
KPU menetapkan empat paslon dalam Pemilihan Bupati (Pilbup) Flores Timur 2024. Keempat paslon akan memperebutkan 209.711 suara pemilih di Flores Timur.
Pasangan Nurhidayah-Imam Kafali menyoroti tambang ilegal di Lombok Barat dalam debat Pilbup. Mereka dorong pengembangan pariwisata untuk tingkatkan ekonomi.
Beberapa negara memiliki garis lintang yang membentang hingga titik paling selatan, menjadikannya sebagai negara paling selatan di dunia. Ada negara apa saja?
Lalu lintas di sekitar Jakarta International Stadium (JIS) mulai dipadati penonton konser Bruno Mars sore ini. Polisi melakukan pengalihan arus di 4 titik.