Seorang pengemudi mobil mengalami luka-luka usai mobilnya dilempar blok paving orang misterius saat melintas di jalan Pati-Sukolilo tepatnya Kayen, Pati.
Remaja putri bernama Ayu Anggraini (13) ditemukan tewas di kuburan China Palembang, Sumatera Selatan. Polisi mengamankan empat orang guna menyelidiki kasus ini.
Jasad pria tanpa kelamin ditemukan di Sungai Ciliwung, Bogor. Saat hidup, korban sempat hilang misterius. Namun akhirnya justru ditemukan tak bernyawa.