Ruas Jalan Medan Merdeka Barat arah Harmoni ditutup. Penutupan dilakukan terkait demonstrasi menjelang putusan dugaan pelanggaran etik Anwar Usman dkk.
Puluhan warga Bojonegoro ngluruk kantor DPRD setempat. Mereka mempertanyakan beberapa proyek pasar yang ditangani oleh Dinas Perdagangan banyak yang sepi.
Ribuan pengunjuk rasa di sekitar Ponpes Al-Zaytun di Kabupaten Indramayu, Jawa Barat membubarkan diri. Mereka sepakat menunggu hasil investigasi MUI pusat.