Polri melanjutkan pengusutan kasus dugaan korupsi pengadaan lahan rusun di Cengkareng. Penyidik Polri menemukan bukti baru terkait kasus korupsi tersebut.
Reza Fahlefi (32), sopir taksi online di Kota Medan, Sumut mencabuli penumpangnya, A (25). Setelah kejadian itu, warga mengamankan pelaku dan menghajarnya.
Kawasan Jalan Letjen Sutoyo di Bungurasih Sidoarjo dikenal sebagai sentra jual-beli bambu. Ada peran KUR BRI saat para pedagang membutuhkan tambahan modal.
Suzuki Fronx sudah meluncur di Indonesia sejak akhir Mei 2025 lalu. Pesanan dari SUV compact andalan Suzuki itu membludak. Bahkan stok di dealer kosong.