Beragam peristiwa terjadi di Jawa Barat hari ini, Senin (20/6/2022). Dua wanita di Ujunggenteng ditemukan tewas hingga heboh bocah di Majalengka 'disunat jin'.
Di Hanoi, Vietnam ada satu kawasan dimana turis bisa foto-foto persis di samping kereta yang lewat. Malang, ada satu turis yang malah tertabrak kereta tersebut.
Citra Andy sudah cabut laporan yang menyeret Aufar Hutapea sebagai saksi pelecehan seksual yang dia alami. Bagaimana dengan Aufar yang juga laporkan Citra Andy?