Wakil Ketua DPR RI Muhaimin Iskandar atau Cak Imin meminta pansus angket pengawasan haji mengusut penyelewengan dan indikasi korupsi dalam penyelenggaraan haji.
Sektor I Daker Madinah mengatakan jemaah dijadwalkan pulang ke Tanah Air, Rabu (17/7/2024) dan baru mendapat kabar jika ada delay saat sudah berada di bandara.
Kasus kecelakaan maut di Tol Indralaya-Prabumulih yang merenggut nyawa dokter Bella Rizky Dinanti diusut. Polisi memeriksa 6 saksi dalam kejadian tersebut.
Tambahan kuota jemaah haji itu sejatinya ibarat buah simalakama. Sebab penambahan jumlah itu tanpa diikuti dengan penambahan fasilitas oleh pihak Arab Saudi.