Kasatlantas Surabaya gelar sosialisasi keselamatan berlalu lintas di Universitas Ciputra. Fokus pada pengurangan kecelakaan dan kesadaran berkendara aman.
Kawasan Inti Pusat Pemerintahan IKN dibuka kembali mulai 5 Februari 2025 setelah pemeliharaan infrastruktur. Masyarakat dapat berkunjung dengan pendaftaran.
Bupati Sumedang Dony Ahmad Munir usulkan penyamaan UMK di kawasan Rebana untuk pertumbuhan bersama. Tujuh daerah hadir dalam detikcom Regional Summit 2025.
Kelapa Gading, kawasan elit Jakarta, dulunya rawa. Dikenal berkat pengembangan PT Summarecon Agung Tbk, kini jadi hunian strategis dengan berbagai fasilitas.
Wali Kota Cirebon Effendi Edo memaparkan potensi ekonomi daerah Rebana, dengan fiskal tertinggi di kawasan. Cirebon siap jadi penopang pertumbuhan investasi.