Rekrutmen Bersama BUMN 2025 menyediakan 2.000 lowongan untuk berbagai jenjang pendidikan. Pengumuman seleksi administrasi akan dilakukan minggu kedua April 2025
Masyarakat kini bisa mengurus SKCK secara online melalui aplikasi Polri Presisi. Prosesnya cepat, praktis, dan transparan tanpa perlu antre di kantor polisi.
Museum replika restoran waffle ini tengah menarik perhatian banyak orang. Terlebih, pelanggan yang ingin datang perlu masuk daftar tunggu sampai 6 bulan!
Kapolda Riau Irjen Iqbal dan Wali Kota Pekanbaru Agung Nugroho distribusikan bantuan untuk korban banjir. Bantuan mencakup makanan dan tenaga kesehatan.
Setelah mendapat abolisi, Thomas Trikasih Lembong (Tom Lembong) melaporkan majelis hakim yang menjatuhkan vonis 4,5 tahun bui kepadanya ke Mahkamah Agung (MA).