Dua episode pertama "Shopee Jagoan UMKM Naik Kelas" raih 25 juta views. Kompetisi ini menginspirasi penonton dengan kisah perjuangan dan inovasi peserta UMKM.
Pasar Hongkong di Medan, yang berdiri sejak 1905, kini tutup sementara. Dikenal sebagai China Town, pasar ini dulunya ramai dengan aktivitas jual beli.
Sebuah sumur minyak di Gendono, Gandu, Bogorejo, Blora, meledak pada Minggu (17/8). Akibatnya, 3 orang warga setempat tewas dengan pemadaman tengah dilakukan.
Chery meluncurkan mobil listrik QQ Domi dengan harga mulai Rp 130 juta. Dikenal ringkas dan colorful, mobil ini menawarkan fitur modern dan efisiensi tinggi.
Polresta Bogor Kota menangkap tiga anggota komplotan pencuri motor dan menembak salah satunya karena berusaha kabur saat disergap. Begini penampakannya.