Polisi menangkap RN, ayah bayi yang dibuang di kebun kelapa Kubu Raya. RN diamankan di sebuah rumah, tanpa perlawanan. Sementara sang bayi kini dalam perawatan.
Jasa Raharja menyoroti pentingnya kecepatan evakuasi korban kecelakaan untuk menurunkan fatalitas. HEMS diusulkan solusi efektif dalam penanganan darurat.
Damkar Banjarmasin terjebak prank warga saat mengecek asap. Ternyata, asap berasal dari panggangan lauk untuk Maulid Nabi. Kejadian ini viral di media sosial.
Kapolda Riau Irjen Herry Heryawan kembali viral setelah membela Gajah Sumatera di Taman Nasional Tesso Nilo. Dukungan warganet mengalir untuk #SaveTessoNilo.