Paslon tunggal Pilbup Trenggalek Ipin-Syah mengikuti pengundian nomor urut peserta pemilihan kepala daerah. Hasilnya mereka mendapatkan nomor urut dua.
Partai Hanura menggantikan anggota DPRD Sumut terpilih pada Pileg 2024 di dapil Sumut 9, Irwan Simamora. Irwan bakal digantikan oleh Lambok Andreas Simamora.
Kericuhan mewarnai laga Persib vs Persija di Stadion Si Jalak Harupat. Suporter masuk lapangan, steward jadi sasaran. Umuh Muchtar berharap situasi kondusif.
Pasangan calon nomor urut 1 Darius Gewilom-Yusak Yaluwo menggugat hasil Pilgub Papua Selatan ke MK. Keduanya mengungkit syarat kepala daerah orang asli papua.
KPU telah mengundi nomor urut paslon Pilbup Musi Rawas 2024. Ratna Machmud dan Suprayitno mendapat nomor urut 1, Suwarti dan Thamrin Hasan mendapat nomor urut 2