Dua putra Bupati Enrekang Muslimin Bando akan bersaing untuk berebut kursi DPR RI di dapil yang sama. Mereka adalah Mitra Fakhruddin MB dan Furqan Sutrisno MB.
Polisi menggagalkan penyelundupan sabu seberat 6,9 kilogram asal Malaysia di Nunukan, Kaltara. Terungkap sabu itu pesanan oknum polisi di Polda Sultra.