Ilham Ramadhan (8), siswa SDN Cikuya 1, Desa Bandasari, Kabupaten Bandung mendadak viral. Dia menulis surat ke polisi meminta ditemani mengambil rapor.
Ipda Rudy Soik dipecat seusai menyelidiki dugaan mafia BBM. Sementara itu, pria di Mataram nekat membanting anak hingga pingsan lantaran tidak Salat Jumat.
Pasar modern BSD menjadi salah satu spot yang tepat untuk berburu kuliner menarik. Pilihannya lengkap dan beragam, mulai dari camilan manis hingga gudeg.