BPKP NTB memastikan audit kerugian negara dalam kasus dugaan korupsi pengadaan masker di Dinas Koperasi dan UMKM Sumbawa pada 2020 hingga 2021 tetap berjalan.
KPK masih mengusut kasus korupsi proyek pengadaan barang dan jasa truk angkut personel di Basarnas. Ada tiga orang yang dijadwalkan diperiksa hari ini.
KPK telah memeriksa saksi-saksi terkait kasus dugaan investasi fiktif Mantan Dirut PT Taspen, ANS Kosasih. KPK mendalami aliran uang dan aset milik ANS Kosasih.