Berwisata ke Medan tidak perlu menyiapkan bujet yang fantastis. Ada lho destinasi wisata yang bisa dikunjungi dengan anggaran tidak sampai Rp 500 ribu.
Barbershop Shin Hua yang sudah berusia 112 tahun menjaga teknik mencukur rambut yang menjadi ciri khas pendirinya. Diklaim berbeda dari barbershop kekinian.
Karpet, produk tekstil yang kerap kita lihat di ruangan rumah, baik itu ruang tamu, kamar, hingga keluarga adalah salah satu bentuk karya seni yang bersejarah
Candi Muaro Jambi adalah peninggalan sejarah bercorak Buddha yang punya luas 10 kali lipat dari kawasan candi Borobudur. Ini sejarah, lokasi, dan keunikannya.
Tanaman purba ini mampu hidup pada lingkungan ekstrem selama ratusan juta tahun. Namun Takakia, lumut tertua dunia mungkin segera punah karena perubahan iklim.
Pernah mendengar daerah bernama Sassi Di Matera? Sassi Di Matera adalah distrik di kota Matera, Italia yang merupakan daerah permukiman tertua di dunia.