Rumah keluarga di Malang terbakar akibat ulah anak yang sengaja membakar kasur di kamarnya usai cekcok dengan ayahnya. Dia lakukan itu saat sedang mabuk.
Pajar Sodik (19) diduga membakar rumah orangtuanya di Madina, Sumut. Ia sebelumnya memang kerap cekcok dengan ibunya karena tak diberi uang untuk beli ganja.
BPBD Karawang catat pada Jumat kemarin, banjir masih melanda Desa Karangligar di Kecamatan Telukjambe Barat dan Desa Sukamakmur di Kecamatan Telukjambe Timur.
Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan, meresmikan Rumah Singgah untuk warga berobat di RSUP Prof Ngoerah. Fasilitas ini untuk mendukung pasien dan pendamping