Beragam peristiwa terjadi di Jawa Barat dalam sepekan. Mulai dari pembunuhan PSK online di Kuningan oleh seorang mahasiswa hingga penangkapan auditor BPK Jabar.
Seorang pelajar perempuan dipukul dan ditendang bertubi-tubi di Palopo, Sulawesi Selatan (Sulsel), terekam kamera ponsel dan viral. Apa motif penganiayaannya?
Polisi menangkap dua perempuan pelaku penganiayaan barbar terhadap remaja wanita AM (17). Insiden ini dipicu karena cemburu buta pelaku terhadap korban.
Ayah tiri di Bogor tega menganiaya anaknya. Tersangka menyetrika tangan dan kaki hingga mengikatnya di dalam rumah gegara kesal anak kandung disiram air panas.