Nusron Wahid dan Ossy Dermawan telah diumumkan menjadi Menteri dan Wakil Menteri ATR/BPN. Pagi ini di Kantor ATR/BPN dipenuhi karangan bunga ucapan selamat.
Bunga Zainal dan suaminya, Sukhdev Singh digugat ke PN Jakarta Barat oleh rekan perkumpulan arisan atas kasus perjanjian investasi senilai Rp 4 miliar.
Pendukung Danny-Azhar atau DIA mulai memadati lokasi kampanye akbar di kawasan CPI, Makassar, sore ini hingga membuat arus lalu lintas di sekitar lokasi, padat.
SBY khawatir akan potensi Perang Dunia III akibat dinamika geopolitik global. Ia mendesak PBB dan mengajak pemimpin dunia berembuk untuk mencegah konflik.
Museum Sejarah Al-Qur'an Sumatera Utara menyimpan artefak kuno dari Situs Cagar Budaya Bongal, termasuk cincin dan gelang unik dari abad ke-7 hingga ke-10 M.